Selasa, 26 Oktober 2010

Review Jurnal 1

Nama : Brian Danang
Kelas :  3 EA12
NPM :  10208258
Matkul : Metode Riset
Dosen : Prihantoro
Tugas : Review Jurnal 1

A. Tema/topik : Perilaku Konsumen

B. Judul : Analisis Perilaku Konsumen Dalam Ekonomi Mikro
    Pengarang : Sukimo dan Sadona
    Tahun pembuatan : 2005

C. LBM : Dalam mengenal konsumen kita perlu mempelajari prilaku konsumen sebagai perwujudan dari seluruh aktivitas jiwa manusia itu sendiri. Suatu metode didefinisikan sebagai suatu wakil realitas yang disederhanakan untuk menggambarkan aktivitas-aktivitas konsumen.
Masalah :
  1. Apakah prilaku konsumen itu dalam ekonomi mikro ?
  2. Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi prilaku konsumen? 
  3. Metode apa saja yang digunakan dalam penelitian prilaku konsumen ? 
  4. Apa teori dari prilaku konsumen ?
Tujuan :
  1. Untuk mengetahui apakah prilaku konsumen itu dalam ilmu ekonomi mikro.
  2. Untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi prilaku konsumen.
  3. Untuk mengetahui metode apa saja yang digunakan dalam penelitian prilaku konsumen.
  4. Untuk mengetahui teori dari prilaku konsumen.
D. Metodologi :
a. data dan variabel : data partisipasi aktif dan menggunakan variabel stimulus, variabel respon dan variabel interverning.
b. model : metode observasi, metode eksperimen dan metode survei
c. tahapan penelitian :
  1. menganalisis prilaku konsumen dalam ekonomi mikro
  2. pendekatan penelitian terhadap konsumen
  3. mengumpulkan informasi tentang konsumen lewat observasi, eksperimen lapangan dan survei.
  4. uji hipotesis
E. Hasil dan Kesimpulan
  1. Hasil : proses hubungan sosial yang dilakukan oleh individu, kelompok, organisasi dalam mendapatkan, menggunakan suatu produk sebagai suatu akibat dari pengalaman dengan mempelajari 3 variabel prilaku konsumen.
  2. Kesimpulan : perilaku konsumen adalah tingkah laku dari konsumen dimana mereka dapat mengilustrasikan suatu produk dan jasa mereka. Adapun faktor-faktor yang mempengaruhi prilaku konsumen yaitu kekuatan sosial budaya dan kekuatan psikologi
F. Saran Lanjutan : 
Prilaku Konsumen di dalam Ekonomi Mikro sungguh bermacam-macam, jadi kita harus pintar-pintar memahaminya.                              

Tidak ada komentar:

Posting Komentar